Istilah pada Tabulasi

Istilah pada Tabulasi

Di dalam Tabulasi selain ada angka-angka juga ada istilah-istilah untuk bagaimana sebuah nada dimainkan. Mari kita pelajari satu persatu J


------------------------
------------------------
----------5h8---------
1. Hammers on (h)
    Mula mula bunyikan nada pertama  Sebelum nada tersebut hilang, tekan nada kedua dengan jari lainnya dengan tanpa di petik lagi.

------------------------
-----------8p5--------
------------------------
2. Pull off (p)
     Bunyikan nada pertam (nada yang lebih tinggi) dan kemudian jari yang menekan nada pertama dilepas agar terdengar suara nada kedua ( yang lebih rendah). Pul off adalah kebalikan dari Hammer on.

-------4s7------------
------------------------
------------------------
3. Side
    Bunyikan nada petama lalu sebelum nadanya hilang geser jari yang menekan nada pertama kenada selanjutnya.

---------------------
-------7v-----------
---------------------
4. Vibrato (v)
    Teknik ini untuk menghasil suara nada yang bergetar. Caranya bunyikan nada yang di tersebut lalu gerakan jari yang menekan nada dengan cara ke atas dan kebawah dengan cepat.

------------7sb--------
----5wb----------------
-------------------------
5. Semitone bend (sb) dan Whole tone bend (wb)
    Teknik bend adalah teknik untuk menaikan nada yang dimainkan dengan cara mengangkat dawai/senar ke atas dengan jari yang menekan dawai tersebut. Semitone bend dan Whole tone bend dilakukan dengan cara yang sama. Namun, Semitone bend menghasilkan nada ½ sedangkan Whole tone bend Full.

----3---3-------s---------
-----------------l----------
---------------a----------
--------------p-----------
6. Slap
    Slap dilakukan dengan cara menepuk dawai/senar gitar dengan tangan yang digunakan untuk memetik. Selain untuk memberhentikan nada yang sedang berbunyi, slap juga berfungsi untuk memberi bunyi perkusi.

------------(13)------------
-----(14)-------------------
-----------------------------
7. Harmonic
    Harmonic dilakukan dengan cara membunyikan dawai dengan tidak menekannya, tetapi hanya menyentuhnya sedikit. Nada yang dihasilkan akan sedikit perkusi.


*Notasi di atas merupakan notasi-notasi yang sering keluar dalam tabulasi lagu-lagu populer.

Semoga bermanfaat dan mudah dimengerti, terima kasih J
SHARE

Milan Tomic

Hi. I’m Designer of Blog Magic. I’m CEO/Founder of ThemeXpose. I’m Creative Art Director, Web Designer, UI/UX Designer, Interaction Designer, Industrial Designer, Web Developer, Business Enthusiast, StartUp Enthusiast, Speaker, Writer and Photographer. Inspired to make things looks better.

  • Image
  • Image
  • Image
  • Image
  • Image
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Posting Komentar